Sony benar-benar ingin penggemarnya maupun calon customer bersemangat tentang platform game portabel mendatang mereka yaitu PlayStation Vita dan menginformasikan sejumlah game permainan yang saat ini dalam pengembangan oleh penerbit pihak ketiga dari seluruh dunia. Setelah periode peluncuran awal, banyak game lainnya dari pengembang pihak ketiga akan dirilis, dan Sony kini menyebutkan setiap judul yang saat ini telah dijadwalkan untuk muncul pada Vita nya.
Sayangnya informasi ini tidak disertai kapan tepatnya game-game itu akan dirilis, yah sudahlah kita intip dulu ya apa saja game-game yang bakal nongol di VITA:
Army Corps of Hell, Square Enix
Asphalt: Injection, Ubisoft
Disgaea 3 Return, NIS America
Dungeon Hunter: Alliance, Ubisoft
Dynasty Warriors Next, Tecmo Koei
EA Sports FIFA Football, EA
F1 2011, Codemasters
Lego Harry Potter: Years 5-7, WB Games
Lumines Electronic Symphony, Ubisoft
Michael Jackson: The Experience HD, Ubisoft
Ninja Gaiden (working title), Tecmo Koei
OddWorld: Strangers Wrath, OddWorld Inhabitants
Puddle, Neko Entertainment
Pure Chess, RebelPlay
Putty Squad Vita, System 3
Rayman Origins, Ubisoft
Ridge Racer, Bandai Namco
Shinobido 2, Bandai Namco
Silent Hill: Book of Memories, Konami
Stardrone Extreme, BeatShapers
Super Monkey Ball Banana Splitz, SEGA
Supremacy MMA, 505 Games
Tales from Space: Mutant Blobs Attack, Drinkbox Studios
The Treasures of Montezuma Blitz, Alawar Entertainment
Touch My Katamari, Bandai Namco
Troopies, Bloober Team
Ultimate Marvel vs. Capcom, Capcom
Urban Trials, Tate Multimedia
Virtua Tennis 4: World Tour Edition, SEGA
Orc Attack, Casual Brothers
Ben 10 Galactic Racing, Bandai Entertainment
Dragon’s Racing, Ignition Entertainment
Robot Rescue Revolution, Teyon
Mortal Kombat, WB Games
Assassin’s Creed, Ubisoft
Bioshock, Take Two
Street Fighter X Tekken, Capcom
Call of Duty, Activision/Blizzard
No comments:
Post a Comment