Saturday, December 31, 2011

Cara Untuk Membuat Like Button Facebook Di Bawah Postingan

Pernahkah para Panik'ers melihat anda icon like seperti di Facebook di bawah postingan blog seseorang ? Kalau belum anda bisa melihat di salah satu postingan kami.


Pastinya kalian pernah bertanya tanya bagaimana cara untuk membuat seperti itu ? Begitupun juga saya pada waktu itu . Baiklah buat para Panik'ers yang menginginkan postingannya ibarat sebuah status di blog mari langsung menuju ke langkah langkahnya :

1. Login ke Blogger.com

2. Dashboard ke Rancangan ke Edit HTML, kemudian jangan lupa untuk mencentang Expand Template Widget.

3. Setelah itu carilah kode seperti ini ( untuk lebih memudahkan tekan saja ctrl + F :

<data:post.body/>

Atau kalau tidak, cari kode lengkapnya seperti ini :

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'><data:post.body/>

4. Kemudian copy kode berikut lalu paste tepat dibawah kode tadi yang diatas :

<iframe allowTransparency='true' expr:src='&quot;http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=&quot; + data:post.url + &quot;&amp;layout=standard&amp;show_faces=false&amp;width=100&amp;action=like&amp;font=arial&amp;colorscheme=light&quot;' frameborder='0' scrolling='no' style='border:none; overflow:hidden; width:450px; height:40px;'/>

5. Setelah itu klik Simpan Template dan liat hasilnya pada postingan anda.

Sekian dulu tutorial ini dibuat lebih dan kurangnya mohon dimaafkan, semoga bermanfaat bagi kita semua. Jangan lupa untuk meninggalkan komentar dan like nya ya.

No comments:

Post a Comment