Tuesday, January 3, 2012

Pantai Dreamland, Seputar Informasi Obyek Wisata Menarik Di Bali

Pantai Dreamland, Obyek Wisata Menarik Di Bali - Anda mencari tempat wisata menarik dan nyaman di Bali? Nah disini Tourworldinfo Community akan sedikit memberikan informasi seputar Tempat Wisata Menarik Indah dan murah di Bali yaitu Pantai Dreamland. Banyak sekali orang mencari informasi seputar Pantai Dreamland mulai dai pencarian dengan kata kunci harga tiket masuk, hotel deket Pantai Dreamland, harga hotel murah di deket loksai Pantai Dreamland dll. Tempat wisata akan membuat otak anda fress dalam berbagai macam pikiran dan memulihkan kejenuhan akan masalah yang selama ini dijalankan.


Tempat wisata menarik di Bali yaitu Pantai Dreamland ini adalah hasil survei Tourworldinfo Community terhadap berbagai macam informasi temen2 Tourworldinfo Community yang sudah berwisata dan berlibur di Bali khususnya di tempat wisata Pantai Dreamland. Tempat liburan di Bali ini memang cukup nyaman qo, seperti apa Keidahan dan panorama dari Pantai Dreamland sebagai salah satu tempat wisata menarik di Bali tersebut? Cekidooott....

Pantai Dreamland, ini begitu indah dan tidak sepadat seperti pantai Kuta pengunjungnya. Tentu dengan situasi ini anda akan lebih nyaman dan bisa menikmati suasana Pantai Dreamland yang terkenal sebagai tempat surfing ini.

Dengan perjalanan kurang lebih 30 menit dari Kuta menuju arah Jimbaran kemudian Pecatu, anda akan sampai di Pantai Dreamland.

Kawasan pantai dreamland saat ini tengah dikembangkan sebagai kawasan wisata Bali Pecatu Resorts lengkap dengan lapangan golf 18 hole, international schools, rumah sakit internasional, shopping mall dan sarana wisata lainnya.

Tentu tidak lama lagi kawasan ini akan menjadi kawasan wisata yang exclusive dan dimanage dengan lebih baik. Sungguh sangat disayangkan bila anda di Bali tidak mampir dan menikmati keindahan alam Pantai Dreamland.

Nah, itulah beberapa informasi seputar Pantai Dreamland dari Tourworldinfo Community. Semoga informasi tersebut bermanfaat buat anda yang lagi membutuhkan refrensi sebelum berwisata di Bali.

No comments:

Post a Comment