Blog Original
Pasti bertanya - tanya kan Blog Original tuh yang mana sih ? Klo originalnya saja pasti udah mengerti bahwa itu asli buatan sendiri. Blog Original itu merupakan blog yang isinya asli tulisan tangan sendiri baik itu berisi tutorial blog, teknologi, curhatan, puisi, cerita dll. Dimana bahkan ada blog Original yang sering mencantumkan sumber referensi atau idenya dari mana. Blog Original ini sudah agak jarang ditemukan di Tahun ini. Untuk melihat seberapa jauh Blog Original ini mari kita lihat perbandingan kelebihan dan kekurangannya.
Kelebihan ( + )
- Kebanyakan sudah mendapat backlink berkualitas
- Jarang dicekal Google
- Melatih Kreativitas Blogger dalam membuat postingan
- Artikelnya biasanya menggunakan Keyword yang mantap ( karena pakai bahasa sendiri hehe )
- Kebanyakan disenangi para blogger
- Memiliki banyak komentar di setiap postingannya
- Cenderung sulit terkenal jika tidak dipromosikan lebih awal
- Jika blogger tidak memiliki inovasi dalam tulisan maka akan kalah bersaing
Blog Copy Paste
Maaf yah jangan ada yang tersinggung karena disini saya ingin berbagi saja bukannya menghina dan sebagainya. Blog Copy Paste yang dimaksud disini ada 2 dimana yang satu blog yag sering atau bahkan semua artikelnya hasil copyan blog, website atau forum lain namun selalu mencantumkan sumbernya sedangkan yang lainnya tidak mencantumkan sumbernya dimana seolah - olah dialah yang memiliki postingan itu. Mari kita lihat perbandingan Kelebihan dan kekurangannya
Kelebihan ( + )
- Tanpa dipromosikan lebih awal blog ini nantinya akan bisa terkenal
- Jika artikelnya unik - unik sesuai kebutuhan pembaca maka pengunjung mereka akan berdatangan terus menerus
- Cepat mendatangkan sponsor dari luar
- Lebih Simple karena tidak perlu memikirkan postingannya tinggal urus desain blog
Kekurangan ( - )
- Jika tidak mencantumkan sumber membuat sang Empunya postingan geram
- Biasanya di banned Google
- Kreativitas menulis berkurang
- Biasanya backlink yang dimiliki itu 0
Rating: 4.5
No comments:
Post a Comment